ZMedia Purwodadi

12 REKOMENDASI HP RAM 8-16GB / 128-512GB HARGA 1-5 JUTAAN AKHIR TAHUN 2025

Table of Contents

 Akhir tahun emang surganya diskon HP, Guys. Semua brand berlomba-lomba nurunin harga. Bahkan ada yang baru rilis langsung anjlok harganya. Ada juga yang saking larisnya sampai susah dicari stoknya. Momen kayak gini tuh cocok banget buat kalian yang lagi benar-benar pengen ganti HP baru tapi bingung mau pilih yang mana. Makanya biar kalian enggak pusing kali ini, kami udah siapin rekomendasi HP terbaik di harga 1 Juta sampai 5 jutaan. Mulai dari yang murah meriah tapi spek ngebut sampai yang midrange premium tapi tetap ramah di dompet. Jadi buat kalian yang lagi cari HP baru simak baik-baik, siapa tahu ada yang cocok jadi daily driver kalian selanjutnya. 

Yang pertama ada Motorola G06 Power

Motorola G06 Power pakai layar berukuran 6,8 inci dengan panel IPS LCD dan resolusi HD Plus. Refresh rate-nya udah 120 Hz bikin scrolling dan animasi jadi super mulus. Ditenagai Mediatek Helio G81 Extreme, RAM 4 gb memori internal 128 gb. Ada fitur RAM busat ekspansi virtual hingga total 12 gb RAM plus slot micro SD sampai 1 TB buat penyimpanan tambahan. Kamera utama 50 megapixels dengan AI scene optimization. Kamera selfie 8 megap cocok buat video call dan konten sosm. Inilah nilai jual utamanya baterai super besar 7000 mAh. Selain itu ada fast charging 18 watt turbo power isi baterai sebentar aja udah bisa dipakai berjam-jam. 


Yang ke dua ada Samsung A07

Ponsel ini dibekali layar berukuran 6,7 inci beresolusi HD Plus dengan panel PLS LCD serta mendukung refresh rate 90 Hz sehingga memberikan pengalaman visual yang lebih halus saat scrolling maupun bermain game ringan. Untuk performa Galaxy A07 ditenagai chipset Mediatek Helio J99 fabrikasi 6 nanm dipadukan dengan pilihan RAM 4 6 hingga 8 GB serta memori internal 128 dan 256 GB. Di sektor kamera, Samsung membekali ponsel ini dengan kamera utama 50 megapixels yang dipasangkan dengan sensor depth 2 megapixels. Sementara kamera depannya 8 megapixels untuk kebutuhan selfie dan video call. Galaxy A07 sudah menjalankan Android 15 dengan One UI 7. Dan menariknya, Samsung menjanjikan dukungan update OS hingga 6 tahun ke depan atau setara sampai Android 21. Sebuah nilai jual besar di kelas entry level. Daya tahan perangkat ditopang baterai 5000 mAh dengan dukungan fast charging 25 watt. Fitur audio disediakan lewat monospaker dan dua mikrofon yang tetap bisa memberi kualitas suara jernih. 


Yang ke tiga ada Motorola G45

Motorola G45 ini datang dengan layar IPS LCD yang gede banget 6,5 inci dan refresh rate yang 120 Hz. Buat lu yang hobi main game atau nonton video, layar ini pasti bikin pengalaman lo makin mantap. Dapur pacunya juga enggak main-main pakai prosesor Qualcom Snapdragon 6 Gen 3 yang dibuat dengan teknologi 4 nm. Lu bakal dapat memori internal super luas 256 GB dan RAM 8 GB. yang bikin multitasking atau gaming lu lancar jaya tanpa hambatan. Kamera belakangnya ganda dengan kombinasi 50 megapixels juga 2 megapixels yang siap abadikan momen penting lu dengan jelas. Sementara buat lu yang demen selfie atau video call, kamera depan 16 megapixels-nya bisa diandalin dengan kapasitas 5000 mAh dan fast charging 18 watt. 


Yang ke empat ada Tecno camon 40

Dilengkapi dengan layar AMOLED berukuran 6,78 inci dan resolusi full HD Plus dengan refresh rate 144 Hz. Tampilan visualnya sangat memukau dan responsif untuk pengalaman multimedia maksimal. ditenagai oleh chipset Mediatek Helio G1 Ultimate, HP ini didukung oleh RAM 8 GB serta opsi penyimpanan internal 128 atau 256 GB memastikan multitasking dan penyimpanan data berjalan lancar. Fitur fotografi canggih dengan kamera utama 50 megapixels, kamera ultrawide 8 megapixels, dan kamera selfie 32 megapixels siap menangkap momen terbaik dengan detail yang tajam. Baterai berkapasitas 5.200 mAh dengan dukungan fast charging 45 watt. 


Yang ke lima ada Tecno camon 40 Pro

Layar lengkungnya gede banget 6,78 inci FHD plus curved AMOLED dengan refresh rate 144 Hz dijamin super mulus dan kece maksimal. Ditenagai chipset Diity 7.300 dan opsi RAM 8 atau 12 GB plus storage 256 GB udah siap tempur buat gaming sampai multitasking berat. Kamera utama 50 megapixels pakai sensor Sony LYT 700C lengkap dengan OIS ditambah ultra wide 8 megapixels dan kamera selfie 50 megapixels buat konten yang selalu on point. Gokilnya lagi skore DXO mark-nya tinggi banget sampai ngalahin flagship macam Xiaomi 14. Baterai 5.200 mAh. Fast charging 45 wat.


Yang ke enam ada IQoo Z10

Layarnya pakai panel AMOLED 6,77 inci beresolusi Full HD Plus dengan refresh rate 120 Hz. HP ini ditenagai chipset Snapdragon 7S Gen 3 berbasis fabrikasi 4 nanm. Jadi performanya kencang tapi tetap irit daya. Varian RAM-nya ada dua, yakni 8 dan 12 GB dengan penyimpanan internal 128, 256 atau 512 GB. Untuk kamera IQoo Z10 punya kamera utama 50 megapixels dengan OIS ditambah kamera depth 2 megapixels, kamera depannya 32 megapixels, baterai super besar 7.300 mh didukung pengisian cepat 90 watt flash charge.


Yang ke tujuh ada IQoo Z10R

Pengalaman visualnya dijamin memanjakan mata berkat layar AMOLED 6,77 inci. Refresh rate 120 Hz membuat pergerakan visual sangat mulus. Ponsel ini ditenagai chipset MediaTek Dimensity 7360 turbo yang dibuat dengan fabrikasi 4 nanmastikan multitasking dan pengalaman bermain game yang lancar serta efisien. Untuk mendukung performa garang ini, IQoo Z10R dibekali pilihan memori RAM hingga 12 GB dan penyimpanan internal hingga 256 GB. Kamera utamanya 50 megapixels yang menghasilkan foto ultra jernih didukung oleh kamera ultra wide dan AI Aura Light untuk hasil foto malam yang optimal. Sementara itu, kamera depannya beresolusi 32 megapixels siap mengabadikan swap foto terbaik. Di sektor daya IQoo Z10R tampil menonjol dengan baterai blue volt 6500 mAh sudah didukung teknologi 90 watt flash charge. 


Yang ke delapan ada Motorola Edge 60 Fusion

Motorola Edge 60 Fusion dibekali layar P OLED 6,67 inci. Bay resolusi tinggi 1,5K dengan refresh rate 120 Hz. Desainnya juga tampil premium berkat layar quad curved dan body belakang berlapis vegan leather bikin tampilannya mewah sekaligus nyaman digenggam. Di dapur pacu Motorola menyematkan chipset Mediatek Dimensity 7400 didukung pilihan RAM 8 hingga 12 GB dan penyimpanan 256 GB. Untuk urusan fotografi Motorola Edge 60 Fusion membawa kamera utama 50 megapixels dan kamera ultrawide 13 megapixels. Sementara kamera depannya 32 megapixels siap mengabadikan selfie dengan hasil tajam dan detail. Daya tahannya juga bisa diandalkan lewat baterai 5.200 mAh dengan dukungan pengisian cepat 68 watt.


Yang ke sembilan ada Infinix GT30 Pro

Ponsel ini hadir dengan layar AMOLED 6,7 inci beresolusi tinggi dan refresh rate 144 Hz. Pakai chipset MediaTek Dimensity 8350, dilengkapi pilihan RAM 8 atau 12 GB serta memori internal 256 hingga 512 GB. Di sektor kamera HP ini dibekali kamera utama 108 megapixels dengan fitur OIS ditambah kamera ultra wide 8 megapixels, kamera depannya 13 megapixels cukup buat selfie jernih dan video call mulus. Tenaga diuplai baterai 5.500 mAh. Ngecasnya juga ngebut pakai teknologi fast charging 45 watt. 


Yang ke sepuluh ada Poco X7 Pro

Poco X7 Pro hadir dengan layar 6,67 inci berpanel AMOLED resolusi 1,5 K refresh rate 120 Hz dan tingkat kecerahan maksimal mencapai 3.200 nitz. Dapur pacunya ditenagai chipset MediaTek Dimensity 8400 Ultra dipadukan dengan RAM 12 GB dan memori internal super cepat 512 GB. HP ini dibekali kamera utama 50 megapixels dari Sony dengan OIS plus kamera ultra wide 8 megapixels. Perekaman videonya juga sudah bisa sampai 4K 60 fps. Kamera depannya 20 megapixels cocok buat selfie jernih dan video call. Soal daya tahan baterai, 6000 mAh-nya termasuk yang terbesar di kelasnya dan bisa diisi penuh dalam waktu sekitar 42 menit berkat fast charging 90 watt.


Yang ke sebelas ada IQoo Neo 10

Layarnya pun memanjakkan mata 6,78 inci LTPO AMOLED resolusi 1,5K juga refresh rate 144 Hz dan kecerahan puncak sampai 4.500 nitz. Ideal banget buat gaming maupun nonton film. Ponsel ini hadir dengan tenaga gahar dari chipset Snapdragon 8S Gen 4 yang jadi andalan di kelas menengah premium. Untuk multitasking dan penyimpanan kalian bisa pilih varian RAM 12 atau 16 GB dengan storage super lega sampai 1 TB pakai teknologi UFS 4.0 atau 4.1. Urusan kamera ponsel ini punya kamera utama 50 megapixels OIS ditambah ultrawide 8 megapixels dan kamera depan 16 megapixels buat selfie yang tetap tajam. Baterai juga jadi keunggulan 6100 mAh. Kapasitasnya dilengkapi fast charging 120 watt.


Yang ke duabelas ada Poco F7

Poco F7 bawa layar 6,83 inci berjenis AMOLED flat dengan resolusi 1,5K dan refresh rate 120 Hz. Urusan performa HP ini ditenagai chipset terbaru Snapdragon 8S Gen 4. Kamera utama 50 megapixels lengkap dengan OIS, kamera ultrawide 8 megapixels dan juga kamera depan 20 megapixels. Ponsel ini punya baterai 6.500 MA. Ponsel ini support fast charging 90 watt. 


Yang ke tigabelas ada Samsung Galaxy A56 5g 

Galaxy A56 ini punya layar super AMOLED yang gede banget yaitu 6,6 inci dan pastinya dengan refresh rate 120 Hz bikin visualnya smooth banget. Buat lo yang suka main game atau nonton film pasti puas banget. Dari segi performa Samsung A56 ditenagai prosesor Exyos 1580. Untuk penyimpanan, lu bisa pilih antara memori internal 128 GB atau 256 GB dengan pilihan RAM 8 GB atau 12 GB. Kamera belakangnya juga kece banget. Ada triple kamera dengan lensa 50 megapixels, 12 megapixels ultra wide, dan 5 megapixels depth atau makro. Sementara kamera depannya 12 megapixels. Walau ada sedikit downgrade untuk selfie, tetap oke kok buat kebutuhan sosial media. Baterainya gede banget 5000 mAh. Dan yang paling seru Samsung A56 ini udah upgrade fast charging jadi 45 wat. 


Yang terakhir ada Xiaomi 14T

Dari tampilan luar aja sudah kelihatan mewah pakai layar AMOLED 6,67 inci beresolusi tinggi dengan refresh rate sampai 144 Hz. Di bagian performa Xiaomi 14T ditenagai chipset Dimensity 8300 Ultra chip 4 nanm yang terkenal kencang dan efisien. Dipadukan RAM 12 GB dan storage UFS 4.0 sampai 512 GB. Sektor kameranya juga bukan kaleng-kaleng. Xiaomi kasih modul tiga kamera dengan sentuhan Leik, kamera utama 50 megapixels OIS, telefoto 50 megapixels, dan ultrawide 12 megapixels. Kamera depannya 32 megapixels, pas banget buat selfie dan content creator karena bisa rekam video 4K. Baterainya 5000 mAh dan sudah didukung fast charging 67 watt. 

Nah, itulah guys rekomendasi HP 1 - 5 jutaan terbaik dan paling worth it buat akhir tahun ini Versi Seputar Gadget. Pilihannya banyak banget dan masing-masing punya keunggulan sendiri. Jadi, dari semua HP yang kita bahas, mana nih yang paling bikin kalian kepincut dan pengen langsung dibeli?

Posting Komentar